Kegiatan Ektrakurikuler Drum Band / Marching Band mempunyai nilai positif sangat signifikan bagi siswa maupun bagi pihak sekolah sebagai penyelenggara kegiatan tersebut Adapun beberapa manfaat yang diperoleh siswa yang mengikuti kegiata ekstrakurikuler drum band antara lain Siswa dapat memperoleh pengetahuan, pemahaman dan keterampilan bermain musik baik secara teori maupun praktek, serta pengalaman tersendiri bagi […]